Komputer Internet dan Informasi Teknologi

Cara Mengatasi Loading Komputer Lambat

by baho-punya.blogspot.com , at Friday, November 29, 2013 , has 8 komentar
Komputer anda menagalami proses loading lambat ? ini bisa disebabkan beberapa hal. Kali ini akan saya akan membahas sedikit cara untuk megetahui penyebab masalah tersebut. Berikut ini adalah hal - hal yang harus anda perhatikan :

Memory Komputer  ( RAM )
Minimnya memory komputer internal sangat mempengaruhi proses loding karena itu jika anda sudah memiliki komputer dengan memory internal ( RAM ) 1 GB saya sarankan anda untuk upgrade ke 2 GB. Nah apabila anda belum atau berniat membeli komputer pilih lah dengan spesifikasi ram 2 GB.

Minimalkan Program
Untuk masalah program di komputer usahakan yang terinstal itu program - program yang anda perlukan saja. Menghapus beberapa program dari komputer bisa meningkatkan kinerja dari komputer tersebut, cara pengahpusannya pun cukup mudah. Klik Star => Control panel => Add Remove Program, kemudian andah pilih program yang tidak pakai atau jarang di gunakan lalu Uninstal.

Startup Program
Penyebab yang satu ini bisa anda cek melalui run, ketik msconfig pada menu run kemudian enter akan ada muncul tab baru kemudian klik service lalu hilangkan centang pada program yang menurut anda tidak perlu untuk muncul awal start komputer. Lihat gambar di bawah ini :
Temporary File
Ini letaknya berada di C:\Documents and Settings\nama\_user\Local Settings\Temp" dan "C'\Windows\Temp. Temporary file tersebut mungkin sudah penuh dengan file - file yang sudah tidak di perlukan lagi atau file tersebut sudah di hapus tetapi masih tertinggal. Untuk membersihkan file tersebut masuk ke menu run lagi kemudian ketikkan cleanmgr pada tab run tersebut, selanjutnya anda tinggal memilih Drive mana yang akan di clean up ( di bersihkan ).

Hardisk
Setelah anda tadi memngecek masalah kapasitas Ram, hardisk adalah hardware yang harus anda pastikan kesehatannya, seperti manusia saja yaa... hehehee. Cek pada hardisk komputer anda apakah terjadi :
 low space hardisk ( Isi dari hardisk tersebut sudah penuh ), hardisk yang terfragmentasi, hardisk error atau bad sector, dan terakhir munkin hardisk anda sudah versi yang lama.

Virus
Apabila komputer anda sudah terjangkit virus jangan terlalu cepat mengambil keputusan untuk instal ulang, ada baiknya sobat melakukan windows safe mode kemudian mematikan system restore dengan menggunakan program virus cleaner contoh nya Norman Malware Cleaner untuk mengahapus ataupun membersihkan semua virus yang ada di komputer. Jika langkah tersebut terlalu ribet sebaiknya sobat scan saja dengan program anti virus terbaru.

Hardware Overheat
Hal ini biasanya terjadi pada hardisk, vga card, processor. Untuk mencegah ini sobat harus memastikan sirkulasi udara berjalan dengan baik sehingga tidak menyebabkan komputer cepat panas karena itu sobat harus rajin membersihkan komputer dari debu dan jangan lupa untuk mengecek kipas pendingin di komputer apakah berfungsi dengan baik.

Sekian dulu tutorialnya, untuk sampai sekarang ini hanya itu saja yang ane tau, tinggalkan komentar sobat blogger apabila masih ada yang belum saya ketahui. Semoga bermanfaat.

 


  


Cara Mengatasi Loading Komputer Lambat
About
Cara Mengatasi Loading Komputer Lambat - written by baho-punya.blogspot.com , published at Friday, November 29, 2013, categorized as Tips & Trik . And has 8 komentar
8 komentar Add a comment
biasanya kalau tempat saya karna low space gan,,, maklum cuma 160GB
Reply Delete
upgrade ja gan... thanxs kunjungannya
Reply Delete
Klo saya loading lemot sih gak jadi masalah,,tapi yang jadi masalahnya kok File GOM ,K-Media Player dan pemutar Video lainnya bahkan File Antivirus saya ngilang gak lengkap,jadi gak bisa memutar Video dan menscan deh...
Reply Delete
@aully: download aja lg gan... sobat blogger banyak tu yang sediakn softwarenya
Reply Delete
kalo laptopku sepertinya gara-gara RAMnya deh, abisnya cuma 1Gb aja, kata temen sih perlu diganti supaya gak lemot :)
thanks ya infonya kang..
Reply Delete
@Danakitri : sama2, benar tu kata temanmu dana, Ram tu berpngaruh sma kinerja laptop/komputer
Reply Delete
Wah manteb mas tipsnya , kebetulan kompi ane ke siput -_- thanks mas :D
Reply Delete

Terima kasih telah berkunjung, berkomentar lah yang sopan sesuai dengan artikel dan dilarang keras :
1. spam, rasis
2. promosi
3. berkomentar blogwalking
4. link aktif

Bck
Cancel Reply
Subscribe Here

Sign up untuk berlangganan.

Blog Directory
Copyright ©2013 Baho Punya by
Theme designed by Damzaky - Published by Proyek-Template
Powered by Blogger
-->